Kamis, 11 Februari 2010

SEKARANG BLOGSPOT SUDAH TIDAK LAGI DITERIMA ADSENSE GOOGLE..KENAPA?

Kenapa aku membuat judul postingan seperti itu?mungkin kalian semua bertanya,apa benar?iyakah?lalu? itu sudah aku buktikan,
Sudah bebera minggu ini aku mencoba mendaftarkan blog ku ke google adsense,yang pertama dengan blog bahasa indonesia,cuma iseng2 aja,karena aku tau pasti ngga bakal diterima,ga ada selang 6 jam akusudah dapat email dari google, memang alasanya bahasa ga mendukung,ok aku maklum.
yang kedua,aku membuat blog dengan bahasa inggris yang sudah aku susun sedemikian rupa dan postingannya pun sudah banyak,dan aku coba daftar lagi,ternyata mental dengan alasan: JENIS HALAMAN
yang ketiga aku ga putus asa,aku buat blog lagi dgn bahasa inggris tentunnya,sudah aku tata juga menurutku sudah rapi dan aku banyak2 posting disana, kalau kalian mau lihat blognya INI

aku coba daftar lagi dengan syarat yang menurutku sudah lengkap,dan beberapa jam kemudian aku menerima balasan email, seperti ini


Halo,

Terima kasih atas perhatian Anda pada Google AdSense. Sayangnya, setelah
melakukan pemeriksaan aplikasi, kami tidak dapat menerima Anda di Google
AdSense saat ini.

Aplikasi tidak disetujui karena alasan yang tercantum di bawah ini.

Masalah:
- Jenis halaman


---------------------

Rincian lebih lanjut:
Jenis halaman: Untuk dapat berpartisipasi dalam Google AdSense, situs
halaman Anda dan informasi yang dikirim dalam aplikasi harus memenuhi
pedoman berikut:

- Anda harus mempunyai situs dengan level domain tingkat atas
(www.example.com dan bukan www.example.com/situssaya).

- Anda harus memberikan informasi pribadi Anda yang akurat dengan aplikasi
yang sesuai dengan informasi pendaftaran untuk domain Anda.
- Situs web Anda harus berisi dengan banyak konten asli.
- Situs Anda harus sesuai dengan kebijakan program Google AdSense:
https://www.google.com/adsense/policies yang termasuk panduan kualitas
webmaster Google:
http://www.google.com/support/webmasters/bin/answer.py?answer=357**#quality

Jika situs Anda memenuhi kriteria di atas di masa depan, silakan
mengirimkan kembali aplikasi Anda dan kami akan memeriksanya secepat
mungkin.


---------------------

Untuk rincian dan tips aplikasi lebih lanjut, lihat
https://www.google.com/adsense/support/bin/answer.py?answer=75109.

Untuk memperbarui dan mengirim ulang aplikasi, kunjungi
https://www.google.com/adsense?hl=id, kemudian log in menggunakan alamat
email dan sandi yang dikirim bersama aplikasi Anda. Pakar kami akan
memeriksa kesesuaian account Anda dengan kebijakan program kami, karena
itu pastikan semua masalah yang tercantum di atas telah diselesaikan
sebelum mengirimkan ulang aplikasi.

Untuk daftar lengkap kriteria AdSense, kunjungi:
https://www.google.com/adsense/policies?hl=en_US
https://www.google.com/adsense/localized-terms?hl=id

Jika memiliki pertanyaan, hubungi kami setiap saat di
https://www.google.com/adsense/support/bin/request.py?.

Hormat kami,

Tim Google AdSense



LIHAT PADA TULISAN YANG AKU CETAK TEBAL DIATAS ,

disitu tertulis:
- Anda harus mempunyai situs dengan level domain tingkat atas
(www.example.com dan bukan www.example.com/situssaya).


dan Blogger kan statusnya kan cuma numpang atau cuma domain(www.example.com/situssaya), bukan sub domain seperti yang disyaratkan diatas(www.example.com)
Apakah sekarang Mbah Google sudah tidak mengurusi Anaknya(blog) ya..?? sehingga membuatnya terlantar seperti ini...

Jadi menurut aku,ngga bakalan kita diterima disana dengan menggunakan Blogspot yang gratisan ini,hiks..hiks.... sedih jadinya ya...

tapi ngga papa lah,tetap bloging untuk menyalurkan hobby dan share dengan semua....
Aku minta pendapat dan pengalaman kalian yang BLOGnya sudah bisa di terima di Adsense google tolong share disini...

AKU SANGAT MENGHARAP KOMENTAR KALIAN MENGENAI MASALAH INI,DAN AKU JUGA MAU MENCARI SIAPA YANG MEMPUNYA BLOG YANG BARU SAJA DITERIMA DI GOOGLE ASENSE (pertangahan 2009 sampai skr) UNTUK MEMATAHKAN FAKTA INI, TOLONG KOMENTAR DISINI.... PLEASE...

Terimakasih..


12 komentar:

  1. @Get_Rich_Now: I'm sorry I do not mean that problem, but now no longer acceptable blogspot to register in google adsense, thanks've visited here ...

    BalasHapus
  2. Artikelnya bagus, bagaimana kalau kita saling berkunjung dan mengklik beberapa iklan buat kesejahteraan kita bersama

    BalasHapus
  3. @t prast: terimakasih telah berkunjung ke sini,dan terimakasih komentnya. Memang ide amu bagus untuk saling mengklik iklan,tapi perlu anda tau bahwa semua adsense pasti ada aturanya,meraka akan membayar kita kalau ada yang klik iklan kita,tapi ngga sesimple itu,mereka memasang "filter" hanya untuk pengunjung unik,yaitu pengunjung yang masuk kesini tidak direct/langsung mengetikkan alamat blog ini,tapi harus melewati search engine atau blog lain,jadi istilahnya ngga sengaja sampai sini,sebenarnya mudah sekali mengakali hal itu,saya pun dah coba berkali2berhasil terus,tapi biarlah murni uang yang saya dapatkan dari pengunjung saja,karena bila mereka tau kita yang klik sendiri pasti akan di banned,karena 1 ip klik beberapa kali. ok terimakasih,tetap mampir di blog ini...

    BalasHapus
  4. Hi boz.. wah saya baru tahu nih.. tapi kok saya bisa yah bikin adsense untuk calon istri saya ^_^. Amin Om...

    Mari sobat kita analisis sebentar "menurut saya yang o-on"

    1. Selama Blogger.com ada layanan "Monotize" ini berarti bisa kita dapatkan akun adsense

    2. Daftar coba lewat blogger.com nya

    Saya berhasil dalam 3 hari "niche" tentang kesehatan kulit, dalam bahasa linggis tentunya sob, konten 100 % unique no co-pas

    Tapi kenapa kasusnya beda ya sama boz? mohon kereksi jika salah..
    Oh ya coba bikin niche keyword yang benar-benar unique jangan terlalu pasaran boz.. contohnya "price lamp" atau "tweak car" ini kan lebih spesifik dibanding "phone Price" atau "laptop review" yang jumlahnya udah buanyak banget ^_^

    BalasHapus
  5. @Ganjar: terimakasih atas kommentnya, ini lah yg sy tunggu, ada orang yang bisa daftar adsense dengan menggunakan blogspoot,kira2 kapan anda daftar itu bos? mungkin karena sy sudah putus asa apa ya? hehe.. sy sdh mencoba dengan segala cara trmasuk daftar lewat blogger,tapi mungkin sudah nasibku ya? bagi yang masih bisa sy acungi semua jempol yg sy punya... selamat,berarti anda beruntung.

    BalasHapus
  6. iyah aku juga udah coba daftar adsense tapi tetep saja gagal! tapi bagaimanapun kita jangan menyerah mas, masih banyak PPC selain adsense yg bisa hasilin duit! jangan terpaku sama adsense, jangan putus asa mas, saya juga sudah berpaling dari adsense! but terimakasih infonya!

    BalasHapus
  7. @Adnan: terimakasih atas koment dan sopportnya, menang setelah aku mendapat email dari admin googleadds yang sebagian berbunyi


    - Anda harus mempunyai situs dengan level domain tingkat atas
    (www.example.com dan bukan www.example.com/situssaya)


    maka bisa kita simpulkan bahwa peraturan google adds sudah erubah. jadi kita harus membeli domain sendiri,dan saat ini aku sdg mencari hosting yang tepat. mungkin temen2 ada usulan hosting yang bagus buat langganan, saya tunggu komentnya. terimakasih

    BalasHapus
  8. Tetap semangat sob, kan masih banyak ptc atau ppc lain di indonesia ini.

    Trus minimal payout cash'a jg gak gede-gede banget..

    Terimakasih buat infonya, bermanfaat dan menambah ilmu saya.. ^_^

    BalasHapus
  9. @Dunia x: OK makasih atas supportnya, memang sekarang aku sdh nggak begitu ngarep2 google ads lagi, sekarang aku lebih condong ke Paid to Review yang bayaranya lebih besar, dan kemarin bau aja blog ini di terima di Blogsvertise,tapi sat ini baru tahap nunggu tugas.. hehe... mungkin ada yang sudah berpengalaman si blogvertise,mohon bimbingan/ sharenya disini. Atau buat kamu yang punya info program PPC/ PTC/PTR yang ok silahkan bisa share disini...

    BalasHapus
  10. Wah saya juga ngalemin yang sama negh... dah bikin blog pake inggris tapi kaga di approve2 udah ga copas tetep ga di approve juga, but ga mau nyerah tetep nyoba terus... sampe berhasil hahahaha tetep smangat bos!!!

    BalasHapus
  11. @ Ard: Mungkin saat ini ku dah nyerah tuk daftarin blogger di Adsense,tapi aku tetep berusaha tuk masuk adsense,skr baru bikin web lg yang berbayar.tapi baru beberapa hari ini,semoga bsk bisa masuk adsense. ok aku doakan Ard bisa diterima di sekolah Favorit Adsense...
    terimakasih sudah berkunjung dan komentar..

    BalasHapus
  12. mau nanya kawan,saya adalah blogger juga ,ini blog saya :www.peringsewu.blogspot.com

    ketika saya daftar kan adsense sama sekali gak dikirim email balasan,menurut kawan apa nya yang salah nih?

    BalasHapus